Pada tanggal 21 Agustus 2013 telah dilakukan mutasi pejabat eselon 2 di lingkup Pemerintah Provinsi NTB, dan salah satunya adalah Kepala Bappeda Provinsi NTB. Pejabat kepala Bappeda yang lama Rosiady Sayuti selanjutnya menjadi Assisten I Sekretaris Daerah Provinsi NTB, digantikan oleh Chaerul Mahsul yang sebelumnya menjabat sebagai Inspektur (Kepala Inspektorat) Provinsi NTB.Serah terima jabatan dilaksanakan pada hari Sabtu tanggal 24 Agustus 2014 bertempat di kantor Bappeda Provinsi NTB Jalan Flamboyan Nomor 2 Mataram. Acara serah terima jabatan ini dirangkaikan dengan silaturahmi dan ramah tamah. Selain Rosiady Sayuti yang meninggalkan Bappeda, Kepala Bidang Perencanaan Pembangunan Ekonomi, Hj. Budi Septiani juga menempati jabatan barunya sebagai Kepala Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Provinsi NTB.
You may also like
Pameran Inovasi Daerah yang diselenggarakan Bappeda Provinsi NTB, Berlangsung dari tanggal 17-19 September 2021 menghadirkan seluruh Inovasi OPD Lingkup Provinsi NTB, juga […]
Kepala Bidang Infrastruktur dan Kewilayahan Bappeda Provinsi NTB, H. Agus Hidayatulloh S.T.,M.T., menghadiri pertemuan terkait Sosialisasi Rencana Kerja dan Anggaran Belanja Tahun […]
Pejabat Fungsional Arsiparis Madya Bappeda Provinsi NTB, Ni Luh Ester Yutiasih, S.Sos., menghadiri Sosialilasi Aplikasi NTB Care dan layanan pengaduan masyarakat lainnya, […]
Kepala Bappeda Provinsi NTB, Dr. Ir. Iswandi. M.Si., menghadiri Rakor Tim Penanggulangan Kemiskinan Daerah Provinsi NTB Semester I Tahun 2021. Kegiatan yang […]
