Mataram, 17/10/2018. Kepala Bappeda bersama Tim Bale Mediasi NTB melakukan audensi diruang kerja Bapak Gubernur. Sengketa merupakan fenomena hukum yang bersifat universal yang dapat terjadi dimana saja dan kapan saja. Sebagai sebuah fenomena hukum, setiap sengketa memerlukan tindakan penyelesaian, tidak ada suatu sengketa tanpa ada penyelesaian. Masyarakat yang masih kuat […]
Berita Data & Informasi
Mataram, 15 Oktober 2018. Kepala Bappeda NTB pimpin langsung rapat terkait dengan Masukan Penyusunan Rencana Aksi Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pasca Bencana Gempa NTB Tahun 2018 dengan Dr. Ir. Suprayoga Hadi MSP (Perencana Ahli Madya, Kedeputian Bidang Pengembangan Regional Kementerian PPN/Bappenas) di ruang rapat Samota Bappeda NTB, hadir pula Kepala BPBD Provinsi NTB, Bappenas, Kompak, […]
Lombok, (rabu 10/10/2018). Kepala Bappeda NTB mendampingi Sekertaris Dewan Ketahanan Nasional (bapak Doni) melakukan Survei ketempat-tempat yang berpotensi untuk budidaya Lobster di sekitar Pulau Lombok. Kecamatan Jerowaru Kabupaten Lombok Timur adalah salah satu tempat yang sangat berpotensi untuk membudidaya lobster, di Kecamatan Jerowaru ada tiga lokasi yang dikunjungi oleh Sekertaris […]
Mataram, 19 September 2018. BAPPEDA NTB bidang Ekonomi mengadakan rapat koordinasi bersama Lembaga non pemerintah terkait perencanaan Sustainable Development Goals (SDGs) atau Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB) tahun 2019-2023, karena RAD SDGs tahun 2016-2018 saat ini telah dalam tahap finalisasi. Sesuai Pasal 15 Perpres 59/2017 yang berbunyi “Untuk pencapaian sasaran TPB […]
Jakarta, 2 Oktober 2018. Kepala Bappeda NTB mengadakan konsultasi ke Deputi Bidang Rehabilitasi dan Rekonstruksi BNPB. Pemerintah Provinsi NTB perlu menfasilitasi Pemerintah Kabupaten/Kota untuk optimalisasi pemanfaatan dana desa dari Kementerian Desa, PDT, dan Transmigrasi untuk huntara dan air bersih. Pembagian peran dan tanggung jawab penganggaran sesuai kewenangan pemerintahan antara Kabupaten/Kota, Provinsi, […]
Mataram 01 Oktober 2018. Dalam Rapat Pimpinan di Ruang Rapat Utama Kantor Gubernur, dalam hal ini Kepala Bappeda menyerahkan dokumen Rencana Awal RPJMD Provinsi Nusa Tenggara Barat Tahun 2018-2023 kepada Gubernur Nusa Tenggara Barat yang didampingi oleh Wakil Gubernur dan Sekda NTB dan hadir pula seluruh pimpinan OPD lingkup Prov. […]
Mataram, 28 September 2018. Bappeda Provinsi NTB melalui Bidang Litbang melakukan rapat teknis guna membahas bentuk kelembagaan STIP. Sebagaimana diketahui, (Science Technology Indusrial Park – STIP) merupakan nomenklatur baru dari Technopark Agro Eduwisata yang terletak di Desa Banyumulek Lombok Barat. Sesuai arahan Gubernur terpilih, Dr. Zulkieflimansyah, TP Banyumulek harus dikembangkan […]