Koordinator Pengelolaan Data dan Informasi/KMC Bappeda Provinsi NTB, Hj. Suryani Eka Wijaya, ST., MBA., P.hD., bersama tim mengadakan Forum Group Discussion Rencana Pengelolaan Hutan yang Kolaboratif dan Berkelanjutan serta Rendah Karbon bersama PT. ESL dan PT. Mott Macdonald. Bertempat di ruang rapat Lakey Bappeda Provinsi NTB, Kamis 30 Juni 2022. […]
Daily Archives: 1 Juli 2022
2 posts
MATARAM, 1 Juli 2022 – Rangkaian proses fasillitasi RKPD (Rencana Kerja Pembangunan Daerah) Kabupaten/Kota memasuki hari terakhir. Merupakan amanah dari Peraturan Menteri Dalam Negeri RI Nomor 86 Tahun 2017 Pasal 102 Ayat (2). Proses ini penting untuk dilakukan dengan serius ujar Lalu Miftahul Ulum, ST, Kepala Bidang Perencanaan, Pengendalian, dan […]