Bappeda Provinsi NTB bersama Lembaga Penyelidikan Ekonomi dan Masyarakat (LPEM) Universitas Indonesia menggelar Focus Group Discussion (FGD) bertajuk “Dampak Ekonomi dan Fiskal Aktivitas Penyeberangan PT ASDP”. Kegiatan ini menjadi forum strategis untuk membahas peran transportasi laut dalam mendukung pertumbuhan ekonomi, konektivitas wilayah, serta keberlanjutan lingkungan. Kegiatan ini dihadiri perangkat daerah […]
Daily Archives: 28 Januari 2026
2 posts
Jakarta — Dewan Nasional Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) menyelenggarakan Rapat Kerja Nasional Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Tahun 2025 pada Rabu (28/1) bertempat di Ruang Rapat Graha Satwika, Kantor Sekretariat Jenderal Dewan Nasional KEK, Jakarta Pusat. Kegiatan ini menjadi forum strategis untuk mengevaluasi capaian kinerja KEK sekaligus merumuskan arah kebijakan dan target […]