Rapat Koordinasi Lingkup Bappeda NTB

Kepala Bappeda Provinsi NTB, Dr. Ir. H. Iswandi, M.Si., memimpin Rapat Koordinasi Bersama Koordinator dan Sub Koordinator lingkup Bappeda NTB, dengan pembahasan: 1. Penyelerasan usulan program dari SKPD Provinsi dan pemerintah kab/kota ke RKPD 2023; 2. Peningkatan kapasitas  internal Bappeda untuk mencapai dokumen perencanaan yang lebih komprehensif; dan 3. Menyusun instruksi gubernur tentang perwujudan Desa Gemilang. Bertempat di ruang Rapat Geopark Bappeda Provinsi NTB, Senin 11 April 2022

#NTBGEMILANG
#NTBTangguhDanMantap
#NTBBersihDanMelayani
#NTBSehatDanCerdas
#NTBAsriDanLestari
#NTBSejahteraDanMandiri
#NTBAmanDanBerkah