29 September 2021, Bidang Perekonomian dan Sumber Daya Alam Bappeda Provinsi NTB melakukan koordinasi bersama dengan Dewan Pelaksana Geopark Rinjani-Lombok UGGp tentang progress kegiatan sampai dengan Bulan September 2021 dan Rencana Kegiatan Tahun 2022 di Ruang Rapat Kabid Perekonomian dan SDA.
#NTBGEMILANG
#NTBTangguhDanMantap
#NTBBersihDanMelayani
#NTBSehatDanCerdas
#NTBAsriDanLestari
#NTBSejahteraDanMandiri
#NTBAmanDanBerkah